Makna Kidung Lingsir wengi
"Lingsir wengi"
"Sunan Kalijaga Menciptakan Kidung Lingsir wengi menggunakan Pakem Gending Jawa.
Kidung Lingsir wengi biasa dinyanyikan sunan Kalijaga setelah sholat tahajud, Dimaksud kan sebagai media perenungan hidup, ketabahan dalam menghadapi Cobaan serta doa penolak bencana .
Kini kidung Lingsir wengi mengalami pembelokan makna karena malah di anggap sebagai pemanggil kuntilanak dan terkesan menyeramkan.
Comments
Post a Comment